Menu Profile Mitra Usaha

Profil Mitra Usaha

 

1. INFO LAPAK

Halaman ini berisikan informasi sebagai berikut :

a. Pengiriman

    • untuk saat ini sistem pengiriman dilakukan sesuai kespakatan antara Mitra Pembeli dengan Mitra Penjual
    • metode pengiriman dilakukan langsung antara Mitra Pembeli dengan Mitra Penjual

 

b. Progress

    • Diagram ini menunjukkan progress pendaftaran Anda sebagai Mitra Usaha
    • Silahkan lengkapi data lapak untuk menambah kepercayaan calon pembeli.

 

c. Data Iklan

    • Iklan premium yang belum di moderasi admin tetap akan tampil sebagai iklan gratis.
    • Iklan premium akan berada dibaris atas iklan gratis.
    • Bagan ini menunjukkan status iklan Anda yang di pasang di Market Tani.

 

d. Tagihan Iklan Premium

    • Tabel ini menunjukkan tagihan iklan premium yang Anda ajukan
    • Tabel berisikan informasi tentang :
      • Nama Produk
      • Biaya
      • Pemberitahuan
      • Bank Pembayaran
      • Kontak Admin

 

e. Masa Aktif Iklan Premium

    • Tabel ini menunjukkan Masa Aktif iklan premium yang telah berjalan
    • Tabel ini berisikan informasi tentang :
      • Nama Produk
      • Masa Aktif

 

f. Produk yang Anda Sukai

    • Bagan ini menunjukkan iklan yang Anda Sukai atau iklan yang mungkin Anda Sukai

 

2. INFO PRODUK

Halaman ini berisikan informasi tentang :

a. Daftar Produk

Tabel ini berisikan informasi tentang Iklan Produk yang Anda pasang.

  • Nama Produk : nama produk yang Anda cantumkan sebagai judul iklan
  • Tindakan : tindakan yang ingin Anda lakukan. Anda dapat melakukan proses “Edit” dengan meng-klik tombol “Edit”

 

b. Produk Yang Belum Dimoderasi Admin

Tabel ini berisikan informasi iklan produk Anda yang belum di-moderasi oleh Admin

  • Nama Produk : nama iklan produk yang belum di-moderasi Admin
  • Tindakan : tindakan yang ingin Anda lakukan. Anda dapat melakukan tindakan “Edit” dan “Hapus”.

 

c. Produk Populer Notebook Souvenir

Tabel ini berisikan informasi tentang iklan produk Anda yang Populer berdasarkan View dan Jumlah Suka

  • Berdasarkan View (produk populer berdasarkan jumlah dilihat)
    • Nama Produk : nama iklan produk Anda
    • Jumlah Dilihat : jumlah iklan Anda dilihat
  • Berdasarkan Jumlah Favorite
    • Nama Produk : nama iklan produk Anda
    • Difavoritkan : jumlah Suka iklan produk Anda

 

3. FEEDBACK

Halaman ini berisi Tabel informasi tentang feedback tentang iklan produk Anda.

 

4. DATA PENJUALAN

  • Halaman berikut berisikan informasi tentang Data Penjualan Anda
  • Untuk sementara waktu, update data penjualan dapat dilihat di Menu “Sistem Informasi”.
  • Menu “Sistem Informasi” hanya dapat dilihat oleh Mitra Usaha yang telah ter-verifikasi melalui validasi data Mitra Usaha dan telah melakukan Transaksi menggunakan rekening bersama Market Tani
  • Pelajari selengkapnya tentang perihal ini di menu “Syarat dan ketentuan Market Tani”

 a. DATA OMSET

Bagan berikut berisikan informasi tentang :

  • Antrian : jumlah antrian order yang Anda terima
  • Menunggu Pembayaran : jumlah antrian order yang Anda terima dan menunggu pembayaran
  • Pembayaran Selesai : jumlah order/pesanan yang telah melakukan pembayaran
  • Ditolak : jumlah order/pesanan yang Anda tolak

 

b. DATA PEMBELI

    • Dalam Antrian : jumlah antrian order/pesanan.
    • Menunggu Pembayaran : jumlah order/pesanan yang menunggu pembayaran.
    • Dalam Pengiriman : jumlah order/pesanan yang telah dalam proses pengiriman.
    • Selesai : jumlah order/pesanan yang telah selesai dan berhasil
    • Pembeli Ditolak : jumlah pembeli yang Anda tolak.

 

c. TAMPILKAN SEMUA

Bagan ini menampilkan pilihan mengenai tahap order/pesanan yang Anda ingin lihat

  • Dalam Antrian
  • Menunggu Pembayaran
  • Order Ditolak
  • Pengiriman
  • Diterima Oleh Pembeli

 

5. RESI

  • Halaman ini berisikan sistem pelacakan pengiriman yang memiliki Nomor Resi Pengiriman
  • Harap aktifkan pilihan ekspedisi pengiriman jika Anda ingin menggunakan fitur ini.

 

6. EDIT PROFILE

Halaman ini berisikan informasi tentang :

a. Header

  • Foto sampul toko Anda
  • Foto profil toko Anda

 

b. Profil

    • Name : nama usaha/toko Anda. Pastikan nama Anda sesuai/relevan dengan bisnis usaha Anda
    • Telp : nomor telpon bisnis Anda
    • Whatsapp : nomor whatsapp bisnis Anda
    • Email : alamat email bisnis Anda
    • Alamat : alamat bisnis Anda
    • Bio : deskripsi atau keterangan tentang bisnis usaha yang Anda jalankan
    • Website : alamat website Anda. Anda dapat memasukkan website, landing page dan linktree

 

c. Notifikasi

    • Unread : notifikasi tentang iklan produk Anda yang belum dibaca
    • Read : notifikasi tentang iklan produk Anda yang telah dibaca

 

d. Pesan

    • Inbox : jumlah pesan yang masuk
    • Dibintangi : jumlah pesan masuk yang Anda tandai Bintang
    • Terkirim : jumlah pesan yang Anda kirim
    • Campuran : campuran dari kategori pesan

 

e. Edit : menu untuk meng-edit profil Anda

    • Name : nama usaha/toko Anda. Pastikan nama Anda sesuai/relevan dengan bisnis usaha Anda
    • Telp : nomor telpon bisnis Anda
    • Whatsapp : nomor whatsapp bisnis Anda
    • Email : alamat email bisnis Anda
    • Alamat : alamat bisnis Anda
    • Bio : deskripsi atau keterangan tentang bisnis usaha yang Anda jalankan
    • Website : alamat website Anda. Anda dapat memasukkan website, landing page dan linktree
    • Save Changes : setelah selesai, klik tombol “Save Changes”

 

f. Ganti Foto Profil

    • Upload : tombol untuk meng-upload produk Anda
    • Take Photo : tombol untuk mengambil foto dengan camera Handphone atau laptop untuk digunakan sebagai foto profil toko Anda.
    • Recycle : tombol untuk menggunakan kembali foto yang telah Anda gunakan sebelumnya.
    • Delete : tombol untuk menghapus foto profil Anda

Notes :

  • foto profil harus berukuran persegi
  • untuk hasil maskimal, gunakan foto dengan ukuran 150×150 pixel
  • harap gunakan foto profil yang mewakili usaha Anda
  • harap menggunakan foto profil yang dapat terlihat dengan jelas

 

g. Ganti Foto Sampul

  • Menu ini digunakan untuk mengganti foto sampul toko Anda
  • Foto sampul dapat berisikan atau digunakan sebagai banner informasi promo atau sejenisnya
  • Untuk hasil terbaik, harap menggunakan foto sampul dengan ukutan 600×225 pixel

 

7. EDIT USER

  • Halaman ini berfungsi untuk melakukan perubahan password
  • Harap ikuti tahapan panduan mengganti password
    • Langkah 1 : masukkan email yang Anda gunakan untuk login
    • Langkah 2 : masukkan password baru
    • Langkah 3 : klik tombol “Update”
    • Langkah 4 : cek email dan login dengan menggunkan password baru Anda

 

8. LOGOUT

  • Tombol ini berfungsi untuk Logout atau keluar dari akun Mitra Usaha.

 

Pelajari juag cara edit profile Mitra Usaha di Channel YouTube Market Tani